Visi Misi
Home » Visi Misi
Visi dan Misi
Visi Pusat Pengembangan Pendidikan:
Menjadi pusat pengembangan pendidikan dan pelatihan bidang kesehatan yang menghasilkan tenaga kesehatan profesional, mandiri dan mampu bersaing di tingkat nasional
Misi
Misi Pusat Pengembangan Pendidikan, yaitu:
- Menyelenggarakan pelatihan bagi tenaga kesehatan yang terstandar secara nasional oleh kementerian kesehatan Republik Indonesia.
- Menjalin kerjasama lintas sektoral untuk mendukung peningkatan kompetensi tenaga kesehatan.
Tujuan
- Melaksanakan pelatihan dalam upaya meningkatkan kompetensi tenaga kesehatan.
- Membantu pemerintah pusat dan daerah dalam peningkatan pelayanan kesehatan
- Terjalin kerjasama antar seluruh stakeholder dalam upaya peningkatan layanan kesehatan.
Sasaran
- Meningkatkan kualitas pelatihan
- Pengembangan profesionalisme tenaga kesehatan
- Meningkatakan Sarana dan prasarana pelatihan
- Meningkatkan kemitraaan